


Saat ini, para pengelola Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Aceh Jaya sedang melakukan kegiatan pemeliharaan dan pelestarian bahan pustaka. Aktivitas ini dilakukan dengan kegiatan penyampulan koleksi bahan pustaka agar buku terjaga keadaannya. Selain itu juga memberikan stempel sebagai tanda bahwa buku tersebut milik perpustakaan dan ditandai dengan tahun pengadaan buku.
Kegiatan ini dilakukan sebelum buku atau koleksi perpustakaan dilayankan ke pemustaka. Semoga semua proses bisa berjalan dengan baik agar layanan Perpustakaan Aceh Jaya bisa dilakukan dengan maksimal.
Website :
Instagram :
http://www.instagram.com/ruangbaca_perpusdaajay
Facebook :
Email :
library.new21@gmail.com
Whatsapp :
Youtube :