Dinas Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Aceh Jaya meraih Juara I SKPK Terbaik dalam memperingati Hari Ulang Tahun Korps Pegawai Republik Indonesi (KORPRI) ke 52 Tahun


Dinas Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Aceh Jaya mendapatkan penghargaan sebagai Juara I SKPK Terbaik Tahun 2023 pada peringatan Hut KORPRI yang ke-52 tahun. Penghargaan tersebut diberikan oleh Sekda Kabupaten Aceh…[...]

Dinas Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Aceh Jaya mendapat Penghargaan SKPK Terinovatif dalam kegiatan perlombaan PENA JAYA Kabupaten Aceh Jaya


SKPK TERINOVATIF Kegiatan Oen Gaca (Loen Galak Baca) merupakan salah satu inovasi dari Ruang Baca Dinas Perpustakaan dan Arsip yang diikutsertakan dalam ajang Inovasi Aceh Jaya (Pena Jaya) tahun 2023.…[...]