RENCANA ARAH PENGEMBANGAN PERPUSTAKAAN
RENCANA ARAH PENGEMBANGAN PERPUSTAKAAN Saleum Teuka di Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Aceh Jaya Hari Senin tanggal 21 Februari 2022, kami mulai proses pemindahan barang ke gedung kantor yang baru. Jika dulu menempati gedung di area perkantoran Pemda, maka kantor yang baru berada di kota Calang. Letaknya tepat di kawasan sekolah karena di sekelilingnya terdapat Paud, […]